Info Banjir Jakarta dan sekitarnya


Beberapa minggu ini Kota Jakarta dan sekitarnya dikepung banjir. Hujan yang terus mengguyur Jakarta dari pagi hari sampai malam, banyak menyebabkan genangan air di daerah-daerah yang elevasinya rendah. Selain itu, intensitas hujan di daerah hulu sungai yang melewati jakarta seperti di daerah bogor turut juga menyumbang kiriman banjir ke Jakarta dan Sekitarnya.
Informasi yang dihimpun dari kejadian banjir sampai hari ini terus dilakukan untuk mengetahui berita berbaru di daerah-daerah yang tergenang air. Menurut Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, wilayah banjir di Jakarta per tanggal 21 Januari 2014 di tunjukan pada gambar dibawah ini.


Peta banjir tanggal 21 Januari 2014 dari BPBD DKI Jakarta


Jika di lihat dari perkiraan curah hujan untuk Wilayah Jakarta dan sekitarnya (dari BMKG) tanggal 25 Januari 2014, intensitas hujan jakarta masuk kategori lebat. Artinya banjir untuk beberapa hari ke depan masih menggenangi Jakarta dan sekitarnya. Maka bagi warga yang berada di daerah-daerah dekat sungai perlu di waspadahi.

Informasi prakiraan curah hujan untuk wilayah Jakarta tanggal 25 Januari 2014

Sumber gambar perkiraan curah hujan dari BMKG disini

Berikut sumber-sumber informasi banjir Jakarta dan sekitarnya ;

  1. Peta banjir jakarta dari Google maps. 
  2. Info dari twitter yang update mengenai banjir di Jakarta dan sekitarnya ;
silahkan ikuti twitter diatas..

0 komentar:

Post a Comment